Website Bahan Bangunan dan Aksesories Bangunan untuk Rumah, Kantor dan Tempat tinggal masa depan anda

Wednesday, 2 September 2015

Cara Menghitung Biaya Kusen Aluminium Pintu dan Jendela Kaca

Ratu Bangunan - Cara Mudah Menghitung Biaya dan Kisaran Harga Aluminium maupun Jendela Rumah kita Tercinta ternyata tidaklah sulit yang kita bayangkan.

Biaya kusen aluminium bisa dihitung dengan cara setidaknya mengetahui luas area yang akan kita pasang kusen aluminium. begitu juga jika memakai kayu, namu kurang minimalis dan ada sedikit perbedaan dalam perhitungannya.

Untuk menghitungnya anda terlebih dahulu harus memperkirakan biaya pemasangan Kusen Aluminium dan Kaca harus diketahui dahulu ukurannya, warna dan modelnya. Jika model kusen melengkung atau datar maka kita juga harus mengetahui volume agar kita bisa memperkirakan harga selain kusen juga kaca yang akan dipakai, termasuk ketebalan Kusen Aluminium 3 atau 4 Inch.

Nah, model pintu memakai Sliding door secara full atau hanya sebagian saja maka juga harus perlu diperhatikan karena akan membutuhkan kunci atau pengait diantara kusen stau dengan kusen lainnya jika memang mau di desain ruang tanpa batas atau buka tutup.

Cara-Menghitung-Harga Kusen-Aluminium-2

Cara-Menghitung-Harga Kusen-AluminiumCara-Menghitung-Harga Kusen-Aluminium-1

Cara Menghitung Biaya Kusen Aluminium dan Kaca

Dari ilustrasi gambar diatas dapat kita ketahui Lebar dan Tingginya adalah 301(L)X 260(T)
Maka perhitungannya adalah sebagai berikut ini ;
A. Rincian Perhitungan Kusen Aluminium
Kusen aluminium Tiang = 2.60 m x 4 btg = 10.4 ml (meter lari)
Kusen aluminium Ambang = 3.01 m x 2 btg = 6.02 ml (meter lari)
Kusen aluminium Ambang = 1.055 m x 2 btg = 2.1 ml (meter lari)
Total volume Kusen aluminium = 18.52 ml
B. Rincian Cara Perhitungan Kaca
Kaca dihitung dengan perkalian Tinggi dan Lebar, sbb :
Volume kaca = 3.01 m x 2.6 m2 = 7.083 m2 (meter persegi)
C . Pintu = 1 Set
Dari data tersebut baru melangkah ke perhitungan harga.
Meamang agak rumit Cara Mudah Menghitung Harga/Biaya Pemasangan Kusen Aluminium Jendela dan Pintu, tapi kita bisa belajar mengkalkulasi kebutuhan untuk rumah kita sebelum membangun rumah istimewa kita.

Cara Menghitung Biaya Kusen Aluminium Pintu dan Jendela Kaca Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Asmi Alka